anime jepang cocok untuk anak kecil

5 Rekomendasi Film Anime Jepang yang Cocok Untuk Anak Di Bawah Umur Yang Kocak Dan Mendidik

Jepang merupakan negeri pencipta anime jepang (manga) terbesar di dunia. Sebutan negeri sakura tersebut berasal dari penggemar sejati anime atau Otaku. Hal tersebut terbukti dengan banyak sekali jenis jenis anime berasal dari negara Jepang. Beragam anime jepang yang bisa ditonton oleh banyak orang dari segala kalangan.

Terdapat berbagai genre Anime jepang yang bisa dinikmati oleh penggemarnya dari seluruh dunia. Mulai dari genre percintaan hingga genre sekolah, anak-anak sampai dewasa. Bagi anak anak yang ingin menyaksikan anime Jepang. Tidak perlu khawatir, ada beberapa anime yang cocok untuk disaksikan oleh anak anak dibawah umur. Berikut ini adalah beberapa informasi, mengenai judul anime yang cocok untuk ditonton Anak kecil. 

5 Anime Jepang Cocok Untuk Anak – Anak Kecil

Berikut adalah daftar 5 anime jepang yang recommended untuk ditonton anak-anak kecil. Daftar anime ini gak boleh lewatkan rekomendasi anime anak terbaik yang akan mimin rangkum dan ulas di bawah ini. Berikut adalah 5 rekomendasi anime anak terbaik di bawah ini. Siap-siap untuk disimak, ya!

  • Doraemon

Siapa yang tidak tahu dengan Doraemon? Doraemon merupakan salah satu kartun anime terbaik di Jepang. Anime ini sangat digemari banyak orang termasuk di Indonesia. Anime Doraemon juga termasuk anime yang sangat mendidik. Sehingga cocok sekali untuk ditonton anak kecil. Judul anime Doraemon ini adalah sebuah anime jepang dengan tema mendidik ini dibuat oleh Fujiko F Fujio. Fujiko Fujio ini adalah animator serta penulis terkenal di Jepang. 

Anime Doraemon ini mengisahkan seekor robot kucing dari abad 22. Ia ditugaskan untuk menjaga Nobita agar kelak bisa menjadi orang sukses. Saat anime dimulai, Nobita ini masih menduduki kelas 4 SD. Nobita memiliki teman seperti Gian dan juga Suneo.  Selain itu juga ada tokoh bernama Shizuka, yang merupakan teman perempuan dari Nobita

Kartun anime Doraemon  ini sangat cocok ditonton oleh anak anak. Konsep plot cerita doraemon ini sangat menarik bagi anak anak. Selain itu juga, kartun ini tidak hanya memberikan hiburan saja. Namun juga memberi pelajaran hidup bagi anak anak. Setiap episode penayangannya Anak anak akan diajak untuk bersyukur dan menghormati orang tua, melalui anime Doraemon ini. 

Doraemon ini sudah ada beberapa episode yang ditayangkan, dan tiap episodenya memiliki cerita cerita yang berbeda. Selain itu juga Doraemon ini tidak hanya tayang dalam bentuk per episode saja, namun kartun animasi ini juga memiliki film yang ceritanya menarik sekali.

Informasi Terkait Doraemon

Tokoh Utama Doraemon, Nobita, Shizuka
Musim Tayang Musim semi 1979
Tanggal Tayang 2 April 1979 – 18 Maret 2005
Genre Komedi, Fantasi, Anak-anak, Fiksi Ilmiah, Sepotong Kehidupan
Sepatu 8,8/10
  • Hamtaro / Tottoko Hamtarou

Bagi anak anak yang ingin menonton anime, bisa menonton atau menyaksikan Anime yang berjudul Hamtaro. Hamtaro ini adalah seekor hamster kecil, yang memiliki sifat yang cukup aktif. Selain memiliki sifat yang cukup aktif sekali, Hamtaro ini juga memiliki sifat yang cukup periang.

Hamtaro ini memiliki banyak teman, dan ia bersama teman teman yang lain bisa saling untuk berbaur. Selain mau untuk berbaur kepada teman temannya yang lain, Hamtaro juga mau untuk bekerja sama dengan yang lain. Ia juga suka untuk berpetualang, dengan teman temannya yang lain.

Lewat anime Hamtaro ini, anak anak akan diajarkan bagaimana cara untuk kerjasama dengan orang lain agar bisa mendapatkan sebuah hasil yang bagus. Selain itu juga lewat anime ini, anak anak akan diajarkan supaya nantinya bisa mudah untuk berbaur dengan orang lain.

Bagi anak anak yang ingin melihat anime ini, bisa melihatnya lewat tayangan tayangan yang ada di media. Atau anak anak bisa melihatnya di platform seperti Youtube, demi bisa melihat anime jepang Hamtaro ini. Tiap episodenya menampilkan jalan cerita yang berbeda beda. Sehingga ketika anak anak menyaksikannya tidak mudah bosan.

Informasi Terkait Tottoko Hamtarou

Tokoh Utama Hamtarou, Ribon-chan, Chibimaru
Musim Tayang Musim panas 2000
Tanggal Tayang 7 Juli 2000 – 31 Maret 2006
Genre Petualangan, Komedi, Anak-anak, Sepotong Kehidupan
Sepatu 7,8/10
  • Ninja Cilik Hatori 

Ninja Cilik Hatori adalah sebuah anime jepang yang bisa ditonton atau disaksikan untuk anak anak. Kartun Ninja Hatori ini dikarang oleh Fujiko F Fujio yang juga penulis Anime Doraemon. Ninja Hatori ini cukup terkenal di Indonesia, dan banyak sekali yang menonton anime Jepang ini. Anime petualangan ini sangat cocok, untuk ditonton anak anak.

Ninja Cilik Hatori ini menceritakan atau mengisahkan, seorang ninja cilik yang bernama Kenzo Hatori. Ia sudah masuk ke dalam perguruan ninja sejak masih kecil, dan saat ini usianya adalah sekitar 11 tahun.

Hatori ini memiliki seorang adik atau saudara kecil, yang bernama Shinzo Hatori. Shinzo Hatori ini juga sama seperti saudaranya Kenzo Hattori, yang menjadi seorang ninja. Ia juga belajar, bagaimana caranya untuk menjadi seorang ninja.

Suatu kali Hatori ini membantu temannya bernama Kenichi. Hal ini bertujuan untuk melakukan balas dendam kepada seseorang. Namun suatu kali Hatori dan juga Kenichi ini juga seringkali berkelahi, dan memiliki kesalahpahaman. 

Lewat cerita Ninja Hatori ini, anak anak bisa diajarkan untuk membantu satu sama yang lain. Banyak sekali hal hal positif yang ditanamkan lewat anime ini, kepada anak anak yang menontonnya.

  • Pikaia!

Pikaia ini juga salah satu anime yang sangat cocok sekali untuk anak anak. Anime yang  berasal dari Jepang ini sudah ada dan juga tayang pada tahun 2015. Kartun Pikaia ini adalah anime dengan genre Science Fiction. Anime yang satu menawarkan cerita yang berbeda, dengan anime jepang lainnya.

Cerita Pika anime ini bermula ketika bumi sedang tidak baik baik saja. Dan ada rencana untuk membuat manusia bumi pindah ke planet yang lainnya. Dengan pindah ke Plasia-net lainnya manusia bumi bisa baik baik saja, dan tidak ada sebuah masalah lagi.

Ada seorang yang bernama Vince dan Hanna. Ia merencanakan untuk kepindahan manusia bumi ke planet lainnya. Mereka meneliti benar benar planet yang nantinya bisa dipindahi. Sehingga nantinya manusia bisa menjadi aman ketika pindah ke planet lain.  

Namun suatu kali mereka bertemu dengan Pikaia, seekor  makhluk yang berasal dari planet lain. Mereka akhirnya saling bercakap cakap, agar bisa melakukan perpindahan dari planet lainnya. Selain itu juga mereka mempersiapkan diri, supaya kelak manusia bisa pindah ke planet yang lainnya.

Pesan yang bisa diambil dari anime ini, adalah agar anak anak mempersiapkan diri untuk masa depannya. Mereka harus bersiap siap dengan segala kemungkinan kemungkinan, yang kelak bisa terjadi di masa depan. Selain itu juga anime ini juga mengajarkan,  bagaimana kerjasama ini sangat diperlukan.

Informasi Terkait Pikaia!

Tokoh Utama Wakil, Hana, Pikaia
Musim Tayang Musim semi 2015
Tanggal Tayang 29 April 2015 – 30 Juli 2015
Genre Drama, Anak-anak, Sepotong Kehidupan
Sepatu 5,9/10
  • Chibi Maruko Chan

Chibi Mariko Chan merupakan salah satu anime jepang yang juga cocok, untuk ditonton oleh anak anak. Cerita dari Chibi Maruko Chan ini sangat menarik dan kocak, sehingga anak anak tidak bosan menontonnya. Selain itu juga anak anak bisa menonton anime  ini, bersama dengan teman dan juga dengan keluarganya.

Chibi Maruko Chan ini mengisahkan anak kelas SD, bernama Sakura Mamoko. Mamoko ini memiliki sifat yang nakal, dan kurang mendengarkan perkataan dari orang tuanya. Ia suka sekali untuk bermain dengan teman temannya, dan menghabiskan waktu untuk bermain bersama teman temannya.

Walaupun Mamoko ini ini nakal dan juga kurang mendengar perkataan orang tua, ia adallah anak kesayangan orang tuanya. Selain menjadi kesayangan orang tua, Mamoko juga cucu kesayangan kakek nenek.

Melalui anime jepang ini anak anak akan diajarkan, bahwa anak anak harus menghargai orang tuanya. Selain harus menghargai orang tuanya. Lewat anime in anak anak diajarkan untuk mencintai kedua orang tua yang menyayanginya.

Informasi Terkait Chibi Maruko-chan

Tokoh Utama Maruko, Hanawa, Oono
Musim Tayang Musim Dingin 1995
Tanggal Tayang 8 Januari 1995 – Sekarang
Genre Komedi, Anak-anak, Sekolah, Sepotong Kehidupan
Sepatu 8,3/10

Sekian ulasan informasi mengenai anime yang cocok,  untuk bisa ditonton dan juga disaksikan oleh anak anak. Anime jepang tersebut diatas bisa menjadi referensi bagi anak anak. Apabila anak anak ingin menonton anime Jepang.

error: Content is protected !!